Tahun: 2025

Berita Sepak BolaOlah RagaSepak BolaSepakbola

Kerusuhan di Indonesia? Reaksi Kaget Jurnalis Belanda Saat Patrick Kluivert Tiba di Indonesia

Patrick Kluivert, nama yang nggak asing di dunia sepakbola, terutama bagi para fans Barcelona. Eks pemain andalan yang pernah mencetak banyak gol ini kini kembali ke Indonesia, bukan sebagai pemain, tapi sebagai pelatih. Pada Sabtu (11/1/2025), Kluivert resmi bergabung sebagai pelatih Timnas Indonesia, membawa harapan besar untuk perkembangan sepakbola tanah air.

Read More